PT Indonesia Morowali Industrial Park

November 9, 2023

imip tanggap bencana

PT IMIP Latih Kesiapan Karyawan untuk Tanggap Bencana

PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) melaksanakan kegiatan simulasi Emergency Drill PT IMIP pada Kamis, 9 November 2023 di dua tempat yaitu di perkantoran PT IMIP dan Warehouse PT IMIP. Simulasi tanggap bencana itu diikuti oleh seluruh karyawan kecuali karyawan wanita yang sedang hamil. Koordinator Lapangan Emergency Drill PT Indonesia Morowali Industrial Park, John Samuel […]

PT IMIP Latih Kesiapan Karyawan untuk Tanggap Bencana Read More »

klinik IMIP raih akreditasi

Klinik PT IMIP Raih Sertifikat Akreditasi Paripurna

Klinik PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) resmi mendapatkan pengakuan dengan status Akreditasi Paripurna dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia yang berlaku sejak 11 Oktober 2023 hingga 11 Oktober 2028. Klinik IMIP kini menghadirkan fasilitas pelayanan kesehatan yang telah memenuhi standar akreditasi tertinggi. Sertifikat Akreditasi Paripurna yang diraih Klinik IMIP bernomor YM.02.01/D/12209/2023 di keluarkan oleh

Klinik PT IMIP Raih Sertifikat Akreditasi Paripurna Read More »