PT Indonesia Morowali Industrial Park

Suprianto

Investasi Rp 562 T Masuk ke Kawasan IMIP, Apa Dampaknya ke Warga Lokal?

Kawasan Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) menjadi magnet investasi di Indonesia, khususnya untuk proyek hilirisasi nikel terintegrasi. Tak hanya menarik investasi miliaran dolar Amerika Serikat (AS), kawasan IMIP juga memberikan dampak langsung ke masyarakat lokal. Direktur Komunikasi PT IMIP Emilia Bassar mengatakan, kontribusi yang paling nyata adalah terbukanya kesempatan kerja. Saat ini lebih dari 85 […]

Investasi Rp 562 T Masuk ke Kawasan IMIP, Apa Dampaknya ke Warga Lokal? Read More »

93% Karyawan IMIP dari Lokal Sulawesi

Melihat dari angka serapan tenaga kerja, ternyata Kawasan IMIP (Indonesia Morowali Industrial Park) 93% pekerjanya berasal dari Pulau Sulawesi. Dan 7% lainnya berasal dari luar Sulawesi. Jika melihat peran strategis dari sebuah industri, hal ini tentunya akan berpengaruh pada berbagai sektor penting guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat, utamanya lapangan kerja. Head of HR and Training PT

93% Karyawan IMIP dari Lokal Sulawesi Read More »

IMIP dan DSI Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan SDN Kurisa

PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) bersama PT Dexin Steel Indonesia (DSI), melakukan kegiatan peletakan batu pertama revitalisasi bangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Kurisa di Desa Fatufia, Bahodopi, Morowali, Sulteng pada Kamis 15 Mei 2025. Revitalisasi bangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Kurisa itu bertujuan untuk meningkatkan kualitas sarana dan prasarana Pendidikan di wilayah Kecamatan Bahodopi.

IMIP dan DSI Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan SDN Kurisa Read More »

Satu Dekade Klinik IMIP Layani Kesehatan Gratis Warga Bahodopi

Tercatat, sudah satu dekade lamanya Klinik IMIP telah memberikan layanan kesehatan secara cuma-cuma kepada warga Kecamatan Bahodopi, Morowali, Sulawesi Tengah. Itu dimulai sejak 2014 tahun silam, dan seluruh biaya yang dikeluarkan untuk pengobatan bagi masyarakat ditanggung oleh PT IMIP. Program layanan kesehatan gratis untuk masyarakat oleh Klinik IMIP (Indonesia Morowali Industrial Park), diberlakukan sebagai bentuk

Satu Dekade Klinik IMIP Layani Kesehatan Gratis Warga Bahodopi Read More »

Masyarakat Harus Waspada Atas Penipuan Info Loker PT IMIP

Beredar di sosial media informasi Lowongan Kerja (Loker) PT IMIP Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) dengan syarat yang cukup sederhana. Ada yang cukup menggunakan identitas Kartu Tanda Penduduk (KTP), tanpa ijazah dan syarat lainnya, parahnya lagi beberapa akun yang ditemukan, telah mencantumkan bahwa akun mereka telah terintegrasi dengan akun Kementerian Ketenagakerjaan RI. Beberapa akun media

Masyarakat Harus Waspada Atas Penipuan Info Loker PT IMIP Read More »